Maula Yaa Shalli Wa Sallimda Iman Abada dan Artinya Versi Muhammadun Asrofu

Assalamu'alaikum sahabat akhwatmuslimah.net, kali ini kita akan share lagi tentang sholawat. Yakni yang akan kita bahas adalah lirik dari Maula Yaa Shalli Wa Sallimda Iman Abada namun versi yang beda dari sebelumnya kami tulis.

Untuk yang sebelumnya adalah Maula Yaa Sholli Wa Sallimda Iman Abada yang dilantunkan oleh ustadz Abdul Somad, Maher Zein dan yang lainnya. Untuk yang kali ini adalah versi "muhammadun asrofu"

Liris sholawat Maula Yaa Shalli Wa Sallimda pernah terkenal dilantunkan oleh group Langitan Tuban yang dilantunkan oleh Syamsuddin. Banyak teman-teman yang nyari lirik ini karena musiknya terdengar sangat slow dan bisa membuat hati tenang. Jika kalian penasaran dengan videonya mp3/mp4 nya bisa lihat di link di atas yang sudah kami sertakan.

Mungkin dari rekan-rekan banyak yang sudah hafal dengan lirik sholawat Maula Yaa Shalli Wa Sallimda iman abada ini, namun bisa jadi masih banyak tak tak tau arti atau maknanya. Oleh karenanya di sini kami memberikan full sekaligus dengan terjemahannya, shingga ketika kita melantunkan sebuah sholawat atau puji-pujian kepada Rasulullah mengetahui maknanya

Maula Yaa Shalli Wa Sallimda Iman Abada dan Artinya Versi Muhammadun Asrofu


Lirik Maula Yaa Shalli Wa Sallimda Iman Abada dan Artinya


مَوْلَايَ صَلِّ وَسَلِّمْ دَائِمًا أَبَدًا
عَلىٰ حـَبِيْبِكَ خـَيْرِ الْخَلْقِ كًلِّهِمِ
Ya Tuhanku, limpahkanlah selalu rahmat ta’dhim dan keselamatan atas kekasih-Mu yang terbaik di antara seluruh makhluk.

مُحَمَّدٌ أَشْرَفُ الأَعْرَابِ وَالْعَجَمِ
مُحَمَّدٌ خَيْرُ مَنْ يَمْشِيْ عَلَى قَدَمِ
Muhammad adalah termulia di hadapan Arab dan Ajam
Muhammad lah sebaik-baik manusia yang berjalan di bumi ini

مُحَمَّدٌ بَاسِطُ الْمَعْرُوْفِ جَامِعُهُ
مُحَمَّدٌ صَاحِبُ الإِحْسَــانِ وَالْكَرَمِ
Muhammad adalah luas kebaikannya,dialah pengumpulnya
Muhammad lah penghulu segala kebaikan dan kemuliaan

مُحَمَّدٌ تَاجُ رُسْلِ اللهِ قَاطِبَةً
مُحَمَّدٌ صَادِقُ الأَقْوَالِ وَالكَلِمِ
Muhammad adalah mahkota para rasul ALLAH,seluruhnya
Muhammad adalah benar pada kata-katanya

مُحَمَّدُ ثَابِتُ المِيْثَاقِ حَافِظُهُ
مُحَمَّدُ طَيِّبُ الأَخْلَاقِ وَالْشِيَمِ
Muhammad adalah tetap pada janjinya
Muhammad itu cantik akhlak dan rupanya

مُحَمَّدُ رُوِيَت بِالنُّورِ طِيْنَتُهُ
مُحَمَّدُ لمَْ يَزَلْ نُوْراً مِّنَ الْقِدَمِ
Muhammad,tanah semadinya disirami dengan Nur
Muhammad,dia masih bercahaya sejak azali

مُحَمَّدُ حَاكِمُ بِالعَدْلِ ذُوْ شَرَفٍ
مُحَمَّدُ مَعْدِنُ الإِنْعَامِ وَالْحِكَمِ
Muhammad seorang hakim yang adil,punya kemuliaan
Muhammad adalah kunci kenikmatan dan hikmah

مُحَمَّدُ خَيْرُ خَلْقِ اللهِ مِنْ مُضَرِ
مُحَمَّدُ خَيْرُ رُسْلِ اللهِ كُلِّهِِمِ
Muhammad adalah semulia-mulia makhluk ALLAH,dari kaum Mudhar
Muhammad itu semulia-mulia rasul ALLAH,seluruhnya

مُحَمَّدُ دِيْنُهُ حَـــقٌّ نَدِيْنُ بِهِ
مُحَمَّدُ مُجْمِلاً حَقاً عَلَى عَلَمِ
Muhammad,agamanya adalah kebenaran,yang kita anuti
Muhammad adalah kebenaran,sebenar-benarnya

مُحَمَّدُ ذِكْرُهُ رُوْحٌ لِأَنْفُسِنَا
محمد شُكْرُهُ فَرْضٌ عَلَى الأُمَمِ
Muhammad,mengingatinya adalah seperti roh bagi kita
Muhammad,wajib kita berterima kasih kepadanya

محمد زِينَةٌ الدُنْيَا وَبَهْجَتُهَا
محمد كَاشِفٌ الغُمَّاتِ وَالظُلَمِ
Muhammad adalah penghias dunia dan penghiburnya
Muhammad,ibarat penghapus duka dan kegelapan

محمد سَيِّدُ طَابَتْ مَنَاقِبُهُ
محمد صَاغَهُ الرَحمَنُ بِالنِعمَِ
Muhammad,penghulu yang suci perbuatannya
Muhammad,diberikan sebaik-baik nikmat oleh ALLAH

محمد صَفْوَةٌ البَارِي وَخِيْرَتُهُ
محمد طَاهِرٌ مِنْ سَائِرِ التُهَمِ
Muhammad,adalah insan pilihan ALLAH,sebaik-baik makhluk
Muhammad,adalah suci daripada segala tohmahan

محمد ضَاحِكٌ لِلضَيْفِ مُكْرِمُهُ
محمد جَارُهُ وَاللهِ لمَ يُضَمِ
Muhammad,tersenyum buat tetamunya,bahkan memuliakannya
Muhammad,jirannya,demi ALLAH tidak dizaliminya

محمد طَابَتِ الدُنْيَا بِبَعْثَتِهِ
محمد جَاءَ بِالآيَاتِ وَالحِكَمِ
Muhammad,alangkah indahnya dunia dengan kehadirannya
Muhammad,telah datang dengan mukjizat dan hikmah-hikmah

محمد يَوْمَ بَعْثِ النَّاسِ شَافِعُنَا
محمد نُورُهُ الهَادِي مِنَ الظُّلَمِ
Muhammad,kelak di hari kebangkitan,dialah pemberi syafaat kita
Muhammad,nurnya ibarat penyuluh hidayah dari kegelapan

محمد قَائِمٌ لِلّهِ ذُو هِمَمِ
محمد خَاتَمُ لِلرُّسْلِ كُلِّهِمِ
Muhammad,tidak putus-putus menghadap ALLAH dengan penuh harapan
Muhammad adalah penamat sekalian rasul ALLAH,seluruhnya

Nah demikianlah mengenai pemaparan lirik sholawat "Maula Yaa Shalli Wa Sallimda Iman Abada dan Artinya Versi Muhammadun". Semoga bermanfaat.

Jangan lupa selalu kunjungi akhwatmuslimah.net untuk mendapatkan lirik sholawat terbaru. jazakumullaha khaira katsiro.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel